AHLAN WASAHLAN BIHUDLURIKUM-SELAMAT DATANG DI WEBSITE MI MURNI SUNAN DRAJAT LAMONGAN | MI MURNI SUNAN DRAJAT LAMONGAN UNGGUL DALAM PRESTASI, BERPIJAK PADA IMAN DAN TAQWA | KELUARGA BESAR MI MURNI SUNAN DRAJAT MENGUCAPKAN SELAMAT HARI PAHLAWAN NASIONAL 10 NOVEMBER 2021. BANGSA YANG BESAR ADALAH BANGSA YANG MENGHARGAI JASA PARA PAHLAWAN |"TAK PERLU KELUAR DARAH, CUKUP BELAJAR DAN MENGAJAR SEPENUH HATI GUNA DEDIKASIKAN DIRI UNTUK IBU PERTIWI" .

PERJUSAMI MI MURNI SUNAN DRAJAT LAMONGAN (Menyeimbangkan kemampuan IQ dan Fisik bagi anak didik)

Jum’at (28-30/10/16) MI Murni Sunan Drajat Lamongan melakukan penggemblengan pada anak didiknya yang disebut dengan perkemahan Perjusami. Berkemah memang memiliki arti tersendiri bagi seorang pramuka sejati. seorang pramuka akan membawa berjuta kesan di saat ia baru selesai berkemah di alam terbuka untuk yang pertama kalinya. Kesan menggembirakan, menyedihkan dan bahkan mengharukan berkecamuk menjadi satu dalam kenangan yang tak terlupakan. 

Tapi suatu perkemahan jika tidak disiapkan dengan sangat matang, juga akan berasa hambar. oleh karena itu pembina MI Murni benar-benar mampu mengemas jadwal kegiatan sedemikian rupa agar para adik didik nantinya dapat mengantongi berjuta kesan tersebut. Mereka bener-bener dilatih IQ dan Fisiknya semuanya dilatih dan diuji agar mereka bisa lebih mandiri dalam menatap masa depan mereka kelak dengan fisik yang kuat menyesuaikan dengan alam sekitar. Dan perkemahan ini dilakukan rutin setiap tahunnya yakni hanya diikuti oleh kelas 5, untuk tahun 2016 ini diikuti oleh 160 peserta lebih dan mereka tetap gigih dan tangguh dalam mengikuti krgiatan Perjusami ini. Semoga adek-adik bisa jadi orang yang bermanfaat dan bermartabat. Amiiin (Zaen.Red)
Salam, Salim Sayonara
Penyulutan Api Unggun

Upacara Api Unggun

Kakak dan Adik di Alun-alun Lamongan
Foto GJ

Tadarusan setelah Sholat Magrib

Makan Malam Bersama

Jelajah Malam

Olahraga di Alun-alun Lamongan
Habis Pembukaan Perjusami

Pentas Seni

Bapak H. Hartono yang membuka Perjusami (Selaku Yayasan Bid. Pendidikan)

Pentas Seni

Latihan PBB Oleh KODIM 0812 Lamongan

Upacara Pembukaan

Subscribe to this Blog via Email :

UPDATE TERBARU

MUNAJAT EDISI 12

                                                             MAJALAH MUNAJAT EDISI 12                                                MI MA&#...